SEA GAMES 2011




pesta akbar olah raga se asia tenggara akan segera di laksanakan di indonesia tepatnya di palembang pada tanggal 11-11-2011 yang akan mempertandingkan beberapa cabang olah raga,tahaukah sobat akan sejarah akan sea game?nah disini ada ulasan sedikit tentang sejarah dari pada pesta akbar olah raga se asia tenggra tersebut.


Pesta Olahraga Negara-Negara Asia Tenggara (bahasa Inggris: Southeast Asian Games) atau biasa disingkat SEA Games adalah ajang olahraga yang diadakan setiap dua tahun dan melibatkan 11 negara Asia Tenggara. Peraturan pertandingan di SEA Games dibawah naungan Federasi Olahraga Asia Tenggarabahasa Inggris: Southeast Asian Games Federation) dengan pengawasan dari Komite Olimpiade Internasional (IOC) dan Dewan Olimpiade Asia (OCA).

Sejarah

Asal-usul SEA Games berhubungan erat dengan Southeast Asian Peninsular Games atau SEAP Games. SEAP Games dicetuskan oleh Laung Sukhumnaipradit, pada saat itu Wakil Presiden Komite Olimpiade Thailand. Tujuannya adalah untuk mengeratkan kerjasama, pemahaman dan hubungan antar negara di kawasan ASEAN.
Thailand, Burma (sekarang Myanmar), Malaysia, Laos, Vietnam dan Kamboja (dengan Singapura dimasukkan kemudian) adalah negara-negara pelopor. Mereka setuju untuk mengadakan ajang ini dua tahun sekali. Selain itu dibentuk juga Komite Federasi SEAP Games.
SEAP Games pertama diadakan di Bangkok dari 12 sampai 17 Desember 1959, diikuti oleh lebih dari 527 atlet dan panitia dari Thailand, Burma, Malaysia, Singapura, Vietnam dan Laos yang berlaga dalam 12 cabang olahraga.
Pada SEAP Games VIII tahun 1975, Federasi SEAP mempertimbangkan masuknya Indonesia dan Filipina. Kedua negara ini masuk secara resmi pada 1977, dan pada tahun yang sama Federasi SEAP berganti nama menjadi Southeast Asian Games Federation (SEAGF), dan ajang ini menjadi Pesta Olahraga Negara-Negara Asia Tenggara. Brunei dimasukkan pada Pesta Olahraga Negara-Negara Asia Tenggara X di Jakarta, Indonesia, dan Timor Leste di Pesta Olahraga Negara-Negara Asia Tenggara XXII di Hanoi, Vietnam.

Statistik Tuan Rumah

Negara Jumlah Tahun
 Thailand
6
1959, 1967, 1975, 1985, 1995, 2007
 Malaysia
6
1965, 1971, 1977, 1989, 2001, 2015
 Filipina
4
1981, 1991, 2005, 2019
 Indonesia
4
1979, 1987, 1997, 2011
 Singapura
4
1973, 1983, 1993, 2023
 Myanmar
4
1961, 1969, 2013, 2027
 Vietnam
2
2003, 2025
 Brunei
2
1999, 2017
 Laos
1
2009
 Kamboja¹
1
2021
 Timor Leste
-

Lokasi

Southeast Asian Peninsular Games

Tahun Acara Tuan rumah Negara Juara Umum
1959 I Bangkok Bendera Thailand Thailand Bendera Thailand Thailand
1961 II Rangoon Bendera Myanmar Burma Bendera Myanmar Burma
1963 dibatalkan Phnom Penh Bendera Kamboja Kamboja Bendera Thailand Thailand
1965 III Kuala Lumpur Bendera Malaysia Malaysia Bendera Thailand Thailand
1967 IV Bangkok Bendera Thailand Thailand Bendera Thailand Thailand
1969 V Rangoon Bendera Myanmar Burma Bendera Myanmar Burma
1971 VI Kuala Lumpur Bendera Malaysia Malaysia Bendera Thailand Thailand
1973 VII Singapura Bendera Singapura Singapura Bendera Thailand Thailand
1975 VIII Bangkok Bendera Thailand Thailand Bendera Thailand Thailand

[sunting] Pesta Olahraga Negara-Negara Asia Tenggara

Tahun Acara Tuan rumah Negara Juara umum
1977 IX Kuala Lumpur Bendera Malaysia Malaysia Bendera Indonesia Indonesia
1979 X Jakarta Bendera Indonesia Indonesia Bendera Indonesia Indonesia
1981 XI Manila Bendera Filipina Filipina Bendera Indonesia Indonesia
1983 XII Singapura Bendera Singapura Singapura Bendera Indonesia Indonesia
1985 XIII Bangkok Bendera Thailand Thailand Bendera Thailand Thailand
1987 XIV Jakarta Bendera Indonesia Indonesia Bendera Indonesia Indonesia
1989 XV Kuala Lumpur Bendera Malaysia Malaysia Bendera Indonesia Indonesia
1991 XVI Manila Bendera Filipina Filipina Bendera Indonesia Indonesia
1993 XVII Singapura Bendera Singapura Singapura Bendera Indonesia Indonesia
1995 XVIII Chiang Mai Bendera Thailand Thailand Bendera Thailand Thailand
1997 XIX Jakarta Bendera Indonesia Indonesia Bendera Indonesia Indonesia
1999 XX Bandar Seri Begawan Bendera Brunei Brunei Bendera Thailand Thailand
2001 XXI Kuala Lumpur Bendera Malaysia Malaysia Bendera Malaysia Malaysia
2003 XXII Hanoi Bendera Vietnam Vietnam Bendera Vietnam Vietnam
2005 XXIII Manila Bendera Filipina Filipina Bendera Filipina Filipina
2007 XXIV Nakhon Ratchasima Bendera Thailand Thailand Bendera Thailand Thailand
2009 XXV Vientiane Bendera Laos Laos Bendera Thailand Thailand
Akan datang
Tahun Acara Tuan rumah Negara Juara umum
2011 XXVI Palembang Bendera Indonesia Indonesia
2013 XXVII Naypyidaw Bendera Myanmar Myanmar
2015 XXVIII  ? Bendera Singapura Singapura[1]
2017 XXIX  ? Bendera Malaysia Kuala Lumpur[1]
2019 XXX  ? Akan diumumkan
2021 XXXI  ? Akan diumumkan
2023 XXXII  ? Akan diumumkan
2025 XXXIII  ? Akan diumumkan
2027 XXXIV  ? Akan diumumkan


dan untuk maskotnya bisa dilihat di bawah sob


undefined
Kikong Labuyo, Sea Games 1991, Filipina

Singa, Sea Games 1993, Singapura

Sawasdee, Sea Games 1995, Thailand
undefined
Hanoman, Sea Games 1997, Indonesia

Sea Games 1999, Brunei
undefined
Si Tumas, Sea Games 2001, Malaysia

Sea Games 2003, Vietnam

Gilas, Sea Games 2005, Filipina

Can, Sea Games 2007, Thailand

Champa & Champi, Sea Games 2009, Laos
undefined
Modo & Modi, Sea Games 2011, Indonesia
source:Google.co.id
              wikipedia indonesia

0 komentar:

Post a Comment

Silahkan anda berkomentar, namun tetap jaga kesopanan dengan tidak melakukan komentar spam nyepam dosa tau!!!,mari jadikan bloger indonesia lebih baik!

Related Posts Plugin for WordPress, Blogger...
 
© 2009 Enthik Rulez[ E.R] | Powered by Blogger | Built on the Blogger Template Valid X/HTML (Just Home Page) | Design: Choen | PageNav: Abu Farhan
Suka enthik rulez? Follow @dikutip